Notulen Rapat tanggal 18 Juni 2014 dengan agenda Memperingati 25 Tahun UU Peradilan Agama

NOTULEN RAPAT

            Pada hari Rabu tanggal 18 Juni 2014, Pengadilan Tinggi Agama Jambi mengadakan rapat dengan agenda pembahasan perlombaan dalam rangka 25 tahun Undang-Undang Nomor 7 Tahun 1989 Tentang Peradilan Agama. Rapat tersebut dihadiri oleh Wakil Ketua PTA Jambi Dr. H. A. Mukti Arto, SH. M. Hum, seluruh Hakim Tinggi, pejabat struktural dan fungsional serta staf.

Attachments:
Download this file (notulen Rapat lomba.pdf)notulen Rapat lomba.pdf[ ]42 Kb